Jenis usaha :
Electrical ( suplai komponen listrik )
Printing ( jasa desain/ percetakan )
Tujuan Usaha :
Usaha ini didirikan berdasarkan pada pengamatan bahwa semua orang/badan usaha pasti memerlukan barang-barang cetakan dalam menjalankan aktifitasnya dan listrik adalah sumber energi yang digunakan orang dalam kehidupan sehari-hari.
Modal :
Dana yang digunakan perusahaan untuk membuat suatu pesanan didapat dari uang muka yang dibayarkan oleh klien mereka.
Profit : profit rata-rata setiap bulan 15-20 juta
Peluang Usaha :
Jasa percetakan mempunyai peluang yang sangat besar untuk maju, karena dengan meningkatnya kegiatan usaha, kebutuhan akan jasa percetakan juga akan semakin besar. Begitu juga dengan jasa pengadaan komponen listrik dengan semakin bergantungnya kita kepada listrik dalam menjalankan aktifitas sehari-hari berarti ketersediaannya harus terjaga, dan perawatan serta penggantian komponen juga harus dilakukan agar tidak terjadi gangguan yang mengakibatkan terputusnya aliran listrik.
Pemasaran : strategi pemasaran yang dilakukan saat ini antara lain dengan berpromosi melalui internet , penyebaran brosyr melakukan kunjungan ke sentra-sentra industri yang memerlukan jasa perusahaan.
sumber:PT.Pelangi Nusa Perdana
Tidak ada komentar:
Posting Komentar